Setelah SF90 Stradale dan Roma, Ferrari Indonesia Resmi Merilis Varian F8 Spider

0
- Advertisement -

NMAA News – Belum lama usai meluncurkan varian SF90 Stradale dan Roma sebagai simbol aktifnya kembali Ferrari memasarkan produknya di Indonesia, hari ini, Rabu (24/3/2021) PT Eurokars Prima Utama (EPU) kembali merilis varian F8 Spider di Indonesia. Generasi terbaru mobil sport drop-top tersebut dilengkapi mesin V8 tengah- belal‹ang (mid-rear-engine) yang paling sukses dalam sejarah Ferrari.

Kehadiran F8 Spider ini sekaligus melengkapi varian sebelumnya yang dulu hadir, Ferrari SF90 Stradale dan Ferrari Roma. Stradale dan Roma hadir sebagai ikon kembalinya Ferrari di Indonesia, dan sebagai pengisi utama showroom Ferrari Jakarta yang juga baru diresmikan di Jakarta Selatan.

Ferrari F8 Spider dirancang bersamaan dengan F8 Tributo berlinetta, di mana mobil berlogo Prancing Horse ini mengusung konstrul‹si RHT (Rerracrable Hard Top) yang ramping dan efisien, sehingga menambah jajaran model yang memimpin di kelasnya.

F8 Spider merupal‹an generasi terbaru jajaran eksklusif dan mewah mobil atap terbuka (open-top) berbasis mesin V8, yang sejarahnya diawali sebelumnya dengan 308 GTS pada 1977. Model ini tidak seekstrim tampilan 488 Pista Spider, namun tampilannya kini terkesan lebih sporty.

Dalam rilis yang dikirim Ferrari Jakarta, Ferrari F8 Spider menjadi toIok ukur baru bagi mobil sport ‘en plein aid dalam hal kinerja dan kuaIitas handling, serta menawarkan pengalaman berkendara mengagumkan. Faktanya, model ini dikIaim unggul dalam hal dinamika handling dan memiliki ruang kokpit nyaman. F8 Spider juga menggabungkan karal‹teristik kekuatan mesin 8-silinder yang diakui mampu menghadirkan kenyamanan berl‹endara yang tiada bandingannya.

Mesin F8 Spider dikembangl‹an melalui basis mesin V8 yang telah memenangl‹an penghargaan “International Engine of The Year Award” selama 4 tahun berturut-turut (2016, 2017, 2018, dan 2019), dan juga dinobatkan sebagai mesin terbaik yang pernah ada dalam dua dekade terakhir. Hal ini menjadi prestasi luar biasa dalam sejarah penghargaan Ferrari.

F8 Spider juga mengadopsi strategi Ferrari 7 Variable Torque Management yang sukses diterapkan pada semua roda gigi. Untuk menyesuaikan dengan karakter mobil sport yang ekstrem, semua kurva torsi dirancang ulang untuk memberikan akseIerasi yang mulus dan l‹uat secara konsisten hingga batas maksimum (red line). Torsi maksimum yang dihasilkan sebesar 10 Nm, lebih tinggi dari 488 Spider, bahkan dapat dihasilkan pada putaran mesin yang lebih rendah.

Keberhasilan terbesar F8 Spider dapat dirasakan ketika tenaga dikeIuarkan secara instan tidak ada jeda sama sel‹aIi (zero Turbo lag), sehingga menjadikan mesin V8 ini sangat unik dan menghasilkan suara mengagumkan. Performa menakjubkan dan handling sempurna dihasill‹an melalui integrasi sejumlah solusi inovatif, didukung solusi aerodinamika yang menyatu dalam desain mobil ini.

Misi dari setiap model baru yang diprodul‹si oleh Maranello ditujukan untuk memperl‹enaIkan fitur desain baru dan mengembangkan semua lini untuk melampaui para pendah ulunya. Para insinyur dan perancang terus ditantang untu l‹ melampaui batas l‹reativitas mereka dan menciptal‹an teknologi termutal‹hir dengan meluncurl‹an solusi terdepan serta menciptakan standar keunggulan yang baru. lnilah yang mereka lakukan untul‹ terus memberikan efiek brilian pada model F8 Spider.

Berdasarkan spefisikasinya, F8 Spider menggantikan 488 Spider dengan melakukan peningkatan pada semua aspek. Pada bagian mesin, F8 Spider mendapatkan tarnbahan tenaga 50 ps dengan bobot kendaraan 20 kg lebih ringan dari pendahulunya, namun lebih berat 20 kg dari model 488 Pista Spider. Secara aerodinamika, F8 Spider jauh lebih efisien dan mengusung fitur terbaru versi 6.1 pada sistem kendali Side Slip Angle Control.

Dirancang Ferrari Styling Center, F8 Spider merupakan pengembangan dari F8 Tributo, sebagai peralihan ke model desain baru yang menekankan berbagai karakteristik utama Ferrari, yaitu performa tinggi dan efisiensi aerodinamika yang ekstrem.

Dalam merancang F8 Spider, penentuan desain bagian atas berperan sangat fundamental bagi keseluruhan tampilan mobil. Beberapa tahun terakhir, Ferrari telah mengadopsi konsep bagian atas mobil dengan pilihan hard rop demi kenyamanannya. Hasilnya, desain F8 Spider dirancang berdasarl‹an konsep RHT (Retractable Hard Top). RHT dapat terpasang atau menggulung dalam waktu 14 detik, dan dapat ditutup atau dibuka saat mobil melaju hingga kecepatan 45 l‹m/jam.

Fitur terpenting keseluruhan desain adalah pergeseran garis pemisah antara bodi mobil dan atap dari posisi konvensionalnya di garis sabuk (setingkat bahu pengendara) ke posisi atas di pilar-B. Dengan demil‹ian, bagian atap mobil tampak lebih ramping dan memiliki dua dimensi, yang dapat dilipat menjadi dua bagian dan disimpan pada bagian atas mesin.

Standar kualitas yang tiada bandingnya dari Ferrari dan komitmen pada peningl‹atan fokus layanan pelanggan tercermin dalam program pemeliharaan tujuh tahun yang ditawarkan F8 Spider. Program ini berlaku bagi seluruh jajaran Ferrari, mencakup perawatan rutin mobil selama 7 tahun pertama. Perawatan rutin ini merupakan layanan ekskIusif bagi pelanggan untuk memastikan mobil mereka selalu berada dalam performa dan tingkat keseIamatan terbaik selama bertahun-tahun. Layanan istimewa ini juga berlaku bagi pelanggan yang membeli mobil Ferrari bekas.

- Advertisement -