NMAA News – Pameran modifikasi terbesar di dunia, Specialty Equipment Market Association (SEMA) Show 2023 kembali menghadirkan persaingan ketat para car builder dalam program SEMA Battle of the Builders 2023 di Las Vegas, Nevada pada 31 Oktober sampai 3 November 2023.
Ajang tahun ini tetap ramai dengan berbagai mobil modifikasi yang sudah dipersiapkan sebelumnya.
Dari draft penilaian juri modifikasi SEMA Show 2022 yang dikutip nmaa.co.id melalui semabotb.com, inilah deretan 12 mobil modifikasi terpilih terhitung 2 November 2023 waktu setempat.
Pemilihan mobil modifikasi peserta terbagi menjadi empat kategori, antara lain Hot Rod/Hot Rod Truck, Sport Compact, Luxury & Exotics, 4-Wheel Drive & Off-Road, dan Young Guns | 29 & Under.
Setelah penilaian dalam 12 besar, tahap selanjutnya juri dan panitia mengumumkan Class Champions pada 2 November, dilanjut pengumuman Overall Winner Announced pada 3 November mendatang.
Hot Rod/Hot Rod Truck



Andy Leach 1960 Buick Invicta Custom | Foto: semashow.com
Sport Compact, Luxury & Exotics



4-Wheel Drive & Off-Road



Young Guns | 29 & Under


